Pojokkiri.com

Program MCK Merupakan Sasaran Program Fisik TMMD 106 Kodim 0818

Malang, Pojok Kiri-Adanya kehadiran bantuan pembangunan ‘sanitasi lingkungan berbasis masyarakat (SLBM) sarana ‘mandi cuci kakus (MCK) ini merupakan salah satu sasaran tambahan dari program Fisik TMMD 106 Kodim 0818 yang diperuntungkan bagi warga untuk menciptakan lingkungan yang sehat serta prilaku pola hidup dan bersih di Dusun Sumbersih Desa Kedungsalam Donomulyo yang merupakan lokasi TMMD 106 TA.2019 berlangsung.

Pengerjan pembuatan MCK saat ini sedang berjalan dan ditargetkan akan rampung dalam berberapa hari kedepan ,ujar Letkol Inf. Ferry Muzawwad S.IP Dan satgas TMMD 106 yang juga menjabat sebagai Komandan Kodim 0818 Kab.Malang-Batu.

Lebih lanjut harapan beliau dengan adanya fasilitas Mandi Cuci Kakus (MCK) umum ini dapat bermanfaat bagi masyarakat Kedungsalam khusunya sehinga kesehatan warga menjadi lebih terjaga.(Pendim 0818)

Berita Terkait

TMMD Ke-106 Kodim 0819/Pasuruan Gotong Royong Bangun Jembatan Impian

adminkiri01

Satgas TMMD Kodim 0816 Sidoarjo Kerahkan  150 Orang Percepat Pembangunan dan  Pemasangan PJU 30 Titik

adminkiri01

Satgas TMMD Kabupaten Malang Perbaiki Rumah Warga Krajan